Pompa Oli adalah alat komponen vital dalam mesin kendaraan, terutama pada mobil. Meskipun ukurannya yang relatif kecil, namun alat ini mempunyai peran yang sangat penting dalam menjaga kesehatan mesin kendaraan. Dalm artikel ini Hi Tools akan membahas tentang Pengertian Pompa Oli dan Fungsinya Pada Mobil, untuk mengetahui lebih lanjut mengenai hal tersebut yuk simak artikel berikut ini!
Pengertian Pompa Oli
Â
Pompa Oli adalah komponen mekanis yang bertanggung jawab untuk mengalirkan oli pada mesin ke berbagai bagian mesin kendaraaan, contohnya seperti poros engkol, poros cam, dan bagian lainnya yang membutuhkan pelumasan. Pada umumnya barang ini biasanya terletak didalam blok mesin atau didekatnya, dan biasanya dihubungkan langsung dengan poros engkol.
Manfaat Pompa Oli
Â
Pada umumnya alat ini memiliki peran penting dalam menjaga kendaraan perfoma mesin dengan memberikan pelumas yang optimal. Berikut manfaat dari mesin ini yang harus Anda ketahui :
Pelumas
Biasanya alat ini mempunyai peran untuk pelumasan yang memandai bagi komponen mesin yang bergerak. Ketika mesin ini beroperasi, pada umumnya alat ini mengalirkan oli pelumas ke bantalan, seperti poros, roda gigi bahkan kebagian – bagian lainnya. Hal ini memiliki manfaat agar umur mesin akan panjang serta menjaga perfoma dan meningkatkan efisiensi operasionalnya.
Pendinginan
Selain pelumas, alat ini juga mempunyai peran yaitu untuk pendinginan komponen mesin yang sedang bergerak. Ketika oli mengalir melalui komponen yang terkena panas, seperti bagian – bagian mesin yang bergerak dengan cepat, bisanya oli akan membawa panas dari komponen tersebut. Dengan adanya alat ini pada kendaraan memberikan manfaat agar sistem pendingin atau radiator untuk mendinginkan atau menghilangkan panas yang dihasilkan selama operasi mesin.
Pembersihan
Pada umumnya mesin ini dalam pembersihan mesin dengan mengangkut partikel – partikel kecil, seperti kerak, serta kotoran lainnya yang terjebak dalam sistem pelumasan. Dengan oli yang mengalir terus – menerus dapat membantu mengangkut kotoran, hal tersebut memberikan manfaat pada mesin agar mencegak penumpukan kotoran yang dapat merusak mesin.
Penyegelan
Alat ini juga dapat membantu untuk menjaga kendala pada sistem pelumasan dengan memastikan bahwa oli yang berada ditempatnya yang seharusnya. Biasanya alat ini dapat mencegah ataupun menjaga tekanan oli yang diperlukan agar oli tidak bocor atau kehilangan kemampuan pelumasannya.
Pengurangan Tingkat
Salah satu manfaat dari mesin ini yaitu untuk mengurangi kehausan pada komponen mesin. Dengan menyediakan pelumasan yang memandai, oli dapat membentuk lapisan pelumas antara komponen yang bergerak, mengurangi kontak langsung, serta mencegah gesekan yang berlebihan.
Fungsi Pompa Oli
Â
Berikut Fungsi dari mesin ini yang harus Anda ketahui :
- Fungsi yang pertama yaitu sebagai distributor oli, pada umumnya mesin ini berfungsi untuk memasok oli dari reservoir ke dalam seluruh pemompaan. Akan tetapi tergantung pada jenis pompa, proses pengambilan oli berbeda – beda, setelah oli tersedia maka pompa akan mendorong ke berbagai aplikasi yang memerlukan pelumasan.
- Fungsi yang kedua yaitu sebagai Pressure atau memberikan tekanan pada saat pemompaan. Selain sebagai distributor oli, mesin ini juga dapat menghasilkan tekanan yang cukup tinggi untuk mendorong oli sehingga dapat terdistribusikan. Hal ini dapat memberikan manfaat agar mesin ammpu bekerja sendiri tanpa memerlukan pompa pendorong.
Kesimpulan
Pompa Oli adalah alat yang memiliki peran penting bagi mesin kendaraan, terutama pada mobil. Yang memiliki fungsi utamanya yaitu untuk mengalirkan oli mesin ke barbagai bagian mesin yang membutuhkan pelumasan serta pendinginan. Dengan itu, perawatan yang tepat terhadap alat ini sangat penting karena dapat menjaga kesehatan serta kinerja pada mesin mobil.
Jika Anda ingin membeli mesin ini, Anda sudah berada diwebsite yang benar, karena Hi Tools merupakan Distributor Pompa Oli yang menyediakan berbagai merk. Untuk mengetahui lebih lanjut mengenai Spesifikasinya, Anda bisa klik logo Whatsapp yang berada dibawah ini untuk menyambungkan ke Marketing kami. Yuk Klik sekarang juga!